Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2016

Tutorial Desain T-Shirt / Kaos dengan Adobe Photoshop

Pada tutorial kali ini saya akan mengajak Anda untuk menampilkan visualisasi desain pada kaos tshirt secara alami. Desain mempertahankan kerut kain dan tidak pada kain yang rata / flat. Teknik ini biasa dipakai para desainer kaos, pemilik bisnis clothing, dll. Tutorial ini bisa dipraktekkan mulai Photoshop versi 5. Ok langsung ke TKP... Siapkan gambar kaos kosong. Klik menu File > Open : T-shirt polos.jpg (filenya silakan didownload pada link di akhir artikel ini!) Agar background putih menjadi transparan, aktifkan Magic Eraser Tool (E) lalu klik warna putih pada background kaos. Copy Layer 0 , caranya drag Layer tersebut ke icon Create New Layer . Agar mudah dikenali, ubah nama Layer 0 copy menjadi Kerut Gelap . Di Layer Kerut Gelap , atur agar daerah kerut menjadi lebih gelap. Klik menu Image > Adjustment > Levels (Ctrl + L) sebagai berikut. Layer 0 gunanya untuk warna dasar kaos. Agar saat pemberian warna tidak ber